Rabu, 18 Maret 2009

Nokia E75 siap ramaikan pasaran Indonesia


Nokia E75 baru saja diumumkan dan merupakan jenis baru dari seri E. Rencana ponsel ini diluncurkan pada Maret 2009. Ponsel ini akan mendukung game N-Gage dan memiliki layar QVGA 2.4 inch.

Nokia E75 ini mengambil inspirasi dari 9300 yang merupakan communicator mini pertama Nokia yang menggabungkan keyboard full untuk messaging dan juga keypad ponsel tradisional. Ponsel ini juga memiliki kamera 3.2 megapiksel dengan autofocus, akses HSDPA kecepatan tinggi, A-GPS dengan Nokia Maps dan player musik dengan konektor audio standar 3.5 mm. Perkiraan harga adalah 375 euro atau 5.7 jutaan kalau dirupiahkan.

Nokia E75 hitam


Nokia E75 hitam

Wah2 hrganya selangit yah... Prasaan org barat sendiri jarang pake Hp mahal2.. Tapi untuk kbutuhan dan tuntutan kesibukan mgkin pas buat rekan-rekan semua. Bagaimana menurut anda??

Tidak ada komentar: